Adapun selama kegiatan didapatkan data diPasar Tradisional Keluarga Simpang Kawat ,Harga Sembako sedikit mengalami kenaikan, Harga Beras mengalami penurunan yang tidak signifikan.
Jamtos Mall Kota Jambi.
Untuk Harga Beras mengalami penurunan ± Rp.1000 dengan harga Beras Mande 5 kg : Rp.88.000, Beras Raja Premium 5 kg : Rp.71.950, Beras Mande 10 kg : Rp.201.400, Beras Datuk 10 kg : Rp.212.000, Beras Datuak Karung 10 kg : Rp.196.100, Beras Raja Premium 10 kg : Rp.141.500, Beras Raja Ultima 10 kg : Rp.145.250, Beras Anggur 10 kg : Rp.165.250, Beras Patin 10 kg : Rp.263.250, Beras Putri Raja 10 kg : Rp.142.500,
Diharapkan memasuki bulan suci Ramadhan harga sembako tidak mengalami peningkatan harga yang berarti dan diharapkan bisa stabil bahkan kalau bisa mengalami penurunan, sampai saat ini harga bervariasi ” ungkap Ipda Dedi. (ZOEL)